Jumat, 14 Februari 2014

46 Fakta Shingeki no Kyojin (Attack on Titan)




1.      Ruang bawah tanah ayah eren adalah tempat rahasia yang dembunyikan oleh ayah eren. Tidak ada informasi sama sekali tentang ruang bawah tanah ini. Satu-satunya informasi adalah apabila ada orang yang berhasil memasuki ruangan ini rahasia tentang raksasa akan terpecahkan (dari mana raksasa berasal)
2.       Raksasa kolosal, raksasa lapis baja, raksasa wanita, raksasa eren adalah hasil percobaan dari ayah eren. Percobaan ini dilakukan kepada anak-anak sakit yang ia Obati dengan cara menyuntikkan sebuah serum ketangan.Percobaan ini juga dilakukan kepada anaknya Eren
3.    Angel Altonen adalah pembuat peralatan Manuver 3D, seorang pengrajin senjata yang bekerja dengan Pasukan pengintai
4.     Shingeki No Kyojin : Before The Fall menceritakan kejadian 70 tahun yang lalu sebelum sebelum manga Shingeki No Kyojin muncul

5.     Cara untuk berubah menjadi raksasa adalah dengan cara melukai diri sendiri (hanya untuk yang memiliki perubahan raksasa atau titan shifter) tapi jika tidak memiliki tujuan yang jelas mereka tidak bisa berubah ke bentuk raksasa dan justru akan melukai diri sendiri
6.    Kekuatan kopral muda Rivaille sama dengan kekuatan seluruh pasukan ini dapat dibuktikan dengan keterampilanya menggunakan 3D Manuver gear ditambah lagi kecepatan tebasan yang tak dapat dilihat dan pengalaman bertarung yang diatas rata-rata
7.      Tembok di anime SNK sama denga tembok cina, bedanya  tembok di SNK tidak memiliki ujung (melingkar) sedangkan tembok cina memiliki ujung
8.   Belum ada yang mengetahui tentang dunia luar kecuali buku kakek armin yang menjelaskan tentang dunia luar dimana terdapat Air yang membeku air yang menyatu dengan api (magma).
9.    Kekuatan mikasa sama dengan 100 pasukan. jadi kehilangan mikasa sama dengan kehilangan 100 pasukan itu sebabnya Mikasa adalah wanita paling ditakuti dianime ini selain Annie yang dapat berubah menjadi Titan bahkan Mikasa berhasil mengalahkan Annie dalam mode Titan
10.    Mikasa adalah anak dengan keturunan langkah yaitu keturunan Oriental atau Asia.
11.   kopral muda Rivaille selalu mengemukakan pendapatnya walaupun kata-katanya menyakitkan bagi orang lain
12.  Pasukan penjaga atau garrison Corps memiliki personil yang paling banyak karena tugas utamnya melindungi dinding
13.  Pasukan pengintai memiliki personil yang paling sedikit karena tingkat kematian yang sangat tinggi
14.  Pasukan kepolisian adalah personil yang paling hancur dikarenakan banyak yang korupsi, bermain judi, bermalas-malasan dan  hanya memiliki sedikit pengalaman melawan raksasa bahkan ada yang tidak memiliki kemampuan untuk melawan raksasa.
15.    Walaupun pasukan kepolisian memiliki personil paling hancur orang-orang yang dapat masuk ke pasukan ini hanya orang yang masuk 10 nilai tertinggi ketika pelatihan. 
16.    Kopral muda rivaille dulanya adalah penjahat kejam di dunia bawah tanah ibu kota sebelum ia menjadi seorang prajurit. Dia akhirnya diajak oleh Ervin Smith  untuk bergabung dengan pasukan pengintai dan keputusan untuk mengajaknya tidak sia –sia
17.    Sasha Blouse adalah orang yang sering melakukan pencurian makanan mulai dari daging dan kentang ini memang Hobinya yang selalu makan bahkan disaat - saat yang aneh.
18.    Shingeki no kyojin sudah memiliki game yang bernama attack on titan Tribute Game ciptaan fans bernama Fenglee yang sekarang sudah masuk versi ke-3 serta game yang baru diluncurkan di 3DS 
19.    Pada waktu masa pelatihan eren dijuluki sebagai “orang yang ingin bunuh diri” karena ingin masuk ke devisi pasukan pengintai padahal dia sudah masuk 10 besar nilai tertinggi dan dapat masuk kepasukan kepolisian yang aman
20.    Dinding maria, rose, shina terbuat dari zat titan itu sebabnya Kelompok yang dulu memuja Titan sekarang memuja dinding.
21.    Eren lebih duluan masuk devisi pasukan pengintai dibanding teman-temanya yang lain
22.    Aurou Bossard adalah orang yang suka menggigit lidah sendiri
23.    Hanji adalah  orang yang sangat suka dengan raksasa dan terobsesi denganya
24.    Jika bagian tubuh raksasa dipatong beratnya tidak sesui dengan ukuran sebenarnya.Hanji zoe pernah menendang tangan titan yang besar ternya beratnya sagat ringan
25.    Eren pernah menjadi simbol kebangkitan umat manusia karna kekuatannya yang berhasil menutup lubang didinding dengan batu besar
26.    Pada awalnya eren tidak tahu mengapa ia dapat berubah menjadi raksasa setelah melukai tanganya
27.    Eren tidak mengetahui ayahnya pergi kemana
28.    Raksasa kolosal adalah raksasa pertama yang melewati tinggi dinding tinggi collosal Titan 60m
29.    Jarak antara Dinding Maria dan dinding Rose adalah 100 km
30.    Jarak antara Dinding Rose dan Wall Sina adalah 130 km
31.    Rata-rata orang yang tinggal di dinding shina belum pernah milihat titan
32.    Eren sangat ditakuti oleh pasukan kepolisian karena dia dianggap sebagai monster
33.    Rumor mengatakan bahwa cara titan untuk menghasilkan keturunan adalah dengan muntahkan orang yang telah ia makan kemudian muntahan itu akan menjadi titan. Rumor ini terdapat pada SNK before the fall.
34.    Eren mempunyai kekuatan selain berubah menjadi titan, yaitu mengendalikan titan dan itu telah dibuktikan dimanga
35.    Tidak ada titan yang kulitnya berwarna hitam padahal titan hanya beraktifitas pada saat matahari bersinar
36.    Titan hanya memakan manusia dan mengabaikan makhluk lain
37.    Raksasa pernah tidak memakan manusia selama satu abad naman mereka tidak mati
38.    Ape titan adalah satu-satunya titan yang pernah memimpin para titan jika pernah membaca Chapter 35 saat pertama kali muncul ia memrintahkan Titan sekitar untuk tidak menyerang.
39.    Ada manusia bisa berubah menjadi titan namun bukan Titan Shifter, contohnya ibu connie yang berubah menjadi titan yang mengatakan "selamat datang" entah kenapa bisa seperti itu dan merupakan salah satu misteri
40.    Walaupun titan di hacurkan kepalanya dengan meriam namun akan tumbuh kembali
41.    Titan yang membunuh ibu eren dan hannes (Smiling Titan) dibunuh titan lain karena eren menggunakan terpendamnya tanpa ia sadari.
42.    Sasha pernah mengalahkan titan yang berukuran tiga meter hanya dengan panah
43.    Raksasa kolosal adalah raksasa yang sangat besar namun sangat lambat salah satu kekuatanya adalah jika di sudah terdesak dia akan mengeluarkan uap panas dari dalam dirinya
44.    Sebelum ibu eren di makan oleh titan eren sudah bermimpi tentang ibunya akan dimakan oleh titan namun eran lupa akan mimpinya ini
45.    Cara membunuh titan adalah dengan cara mengiris bagian tengkuk belakang titan tapi jika tidak mengiris dengan dalam titan masih belum akan mati dan bagian belakanya akan kembali seperti semula.
46.    Ilse Lagnard adalah wanita pemberani yang bertemu Titan yang dapat berbicara kemudian hingga akhir hayatnya dia menulis semua info yang ia dapat dalam sebuah buku yang nantinya akan didapatkan oleh Levi dan Hanji.

Sumber :  
http://gods-cyber.blogspot.com/2013/12/fakta-unik-tentang-titan.html  ,  
http://gods-cyber.blogspot.com/2013/12/fakta-fakta-shingeki-no-kyojin-yang.html
http://mangacomzone.blogspot.com/2013/12/55-fakta-shingeki-no-kyojin-yang.html

0 komentar:

Posting Komentar